Polres Boyolali – Pada Minggu malam (29/07/2018) jam 20.00 s.d 23.30 wib bertempat di Dk. Mangkubumen Rt. 005/002, Ds. Tegalrejo, Kec. Sawit, Kab. Boyolali telah berlangsung giat hiburan dangdut OM Kalimba dari Barengan, Kec. Teras dalam rangka Tasyakuran Annyversary yg ke 5 tahun Mina Lestari.
Turut hadir dalam kegiatan ini ;
1. Kepala Desa Tegalrejo Bp. Sarmanto, S.Pd
2. Perangkat Desa Tegalrejo
3. Tokoh Agama dan Tokoh masyarakat Desa Tegalrejo
4. Tamu undangan dan warga lebih dari 500 orang.
Dalam kesempatan ini, tidak lupa Kapolsek Sawit AKP Joko Widodo, S.Sos ikut naik panggung memberikan pesan-pesan Kamtibmas dan juga menyumbang lagu.
Pengamanan dilaksanakan oleh Polsek sawit 11 personil, bergabung dengan Anggota Koramil 09/ Sawit 1 personil dan Linmas Ds. Tegalrejo 6 orang.
Selama kegiatan berlangsung, situasi aman, lancar dan kondusif.
(tirtahumas Sawit)