Polres Boyolali News- Tiga Polsek Jajaran Wialayah Utara Polres Boyolali Klego, Kemusu dan Andong pada Sabtu(14/11/2020) pukul : 22.15 wib melakukan Patroli Bersinggungan untuk Polsek Andong dibawah kendali Aiptu Sugiyanto
“Titik kumpul berada dilokasi simpang tiga Cepresan Andong Boyolali dipimpin Kapolsek Klego Iptu Kasminto dengan melibatkan sembilan personil dari masing-masing Polsek tiga orang dengan kendaraan Big Bone
“Patroli bersinggungan dimaksudkan selain menekan angka kejahatan juga mengajak dan menghimbau warga untuk tetap mematuhi Prokes Covid-19. Dengan keberadaan polisi ditengah-tengah masyarakat diharapkan mampu menciptakan situasi dan kondisi kamtibmas pandemi Covid-19 yang aman dan kondusif.
( Humas Polres Boyolali )