Berita TerkiniBoyolali

Apel Gelar Pasukan Peresmian Jalan Tol

Polres Boyolali – Jajaran polres Boyolali dan Kodim 0724 Boyolali melaksanakan apel gelar pasukan dalam rangka peresmian jalan tol yang dilaksanakan oleh Presiden RI Joko Widodo, Kamis (20/12/2018).

Apel dipimpin Dandim 0724/Byl Letkol Kav Jerman Taryaman, S.Ip, MH dihadiri Kasdim 0724/Byl Mayor inf Handoko Setyo Budi SE, Kabag ops Polres Byl Kompol Agus.S,SH, Kasat intel polres Byl AKP. Rohmadi Hartono, S.Pd, Danramil 03/Mojsongo dan Kapolsek, Danramil 04/Teras dan Kapolsek, Danramil 05/Ampel dan Kapolsek, Danramil 08/Banyudono dan Kapolsek, Anggota kodim 0724/Byl dan anggota polres Byl.

Dandim Boyolali mengatakan Saya atas nama kapolres pagi ini saya mengambil apel atas ijin kapolres Byl dalam rangka kunjungan RI 1 di wilayah kab byl, informasi bahwa pam vvip akan melintas di tol wil kab byl awal star dari surabaya kemudian kendal, batang.

Lanjut, Salah satu problem yang ada di wilayah adalah ada hak masyarakat yang blm terpenuhi,sehingga menjadi atensi utk kita melaksanakan pengamanan seharusnya ini tdk terjadi di wil byl tetapi ini terjadi di perbatasan di wil susunan, Hal ini jangan menjadikan penurunan kita karena ini bisa datang dengan tiba2.
Kami sampaikan kepada unit Intel / intel polres byl agar mencari informasi sehingga kita dapat menerima informasi dan Pengerahan personel atas perintah dari saya maupun kabag ops polres Byl, “imbuhnya.

(Hms Mj9)

Related Posts