Berita Terkini

Poksek Simo Safari Sholat Dhuhur Berjamaah


Polres Boyolai – Selasa ( 27 /3/ 2018) Pukul. 11.45 s/d 12.20 Wib, bertempat di Masjid Al Huda Ngaliyan, Desa Pelem Kecamatan Simo telah dilaksanakan kegiatan Safari Sholat Dhuhur berjamaah oleh Polsek Simo yang di pimpin Kanit Intelkam Aiptu Suyadi dalam rangka cipta kondisi pelaksananan Pilgub Jateng Tahun 2018 yang aman dan kondusif

Adapun kegiatan tersebut dilaksanakan di Masjid Al Huda
dukuh Ngaliyan Desa Pelem Kecamatan Simo, Kabupaten Boyolali.

Sebagai Muadzin Bapak Rus Sukasto, Imam Bapak Haji Sukemi yang dihadiri
Jumlah Jamaah kurang lebih 20 jamaah.

Selama kegiatan tersebut diatas berlangsung aman dan lancar harapannya dengan kegiatan ini situasi kamtibmas menjelang pilkada 2018 tetap aman dan kondunsif ungkap Suyadi.

Hms Simo

Related Posts